Knowledge Codification “KULINER”

Pendahuluan Pengertian Knowledge Management System: Knowledge Management adalah suatu rangkaian kegiatan yang digunakan oleh organisasi untuk mengidentifikasi, menciptakan, menjelaskan, dan mendistribusikan pengetahuan (transfer pengetahuan) untuk digunakan kembali, diketahui, dan dipelajari didalam organisasi tersebut. KM adalah praktek praktek atau disiplin yang pilarnya adalah orang, proses, dan teknologi. Meskipun tujuan KM adalah untuk enterprise secara menyeluruh, banyak…

KNOWLEDGE CODIFICATION “KULINER”

PENGHANTAR KNOWLEDGE CREATION NAMA KELOMPOK: 1. Ayu agtri 2. Eli oktaria 3. Reyki seprianza 4. Sylva shetti Saat ini, pengetahuan dan kemampuan untuk menciptakan dan memanfaatkan knowledge dipertimbangkan sebagai sumber paling penting dari keunggulan kompetitif perusahaan (Nonaka, 1990, 1991, 1994; Nonaka & Takeuchi, 1995). Knowledge adalah “proses manusia yang dinamis dimana ada pembenaran kepercayaan pribadi…

KONWLEDGE MANAGEMENT SYSTEM “UAT”

USER ACCEPTANCE TESTING   NAMA KELOMPOK: 1.      Ayu agtri 2.      Eli oktaria 3.      Reyki seprianza 4.      Sylva shetti   User Acceptance Test (UAT) atau uji penerimaan pengguna adalah suatu proses pengujian oleh pengguna yang dimaksudkan untuk menghasilkan dokumen yang dijadikan bukti bahwa software yang telah dikembangkan telah dapat diterima oleh pengguna, apabila hasil pengujian (testing)…